Product Category
WARNA MEMPENGARUHI BRANDING

Warna adalah sebuah unsur dari sebuah karya seni. Ternyata, warna juga merupakan elemen penting dalam sebuah brand. Kok bisa? Menurut sebuah studi yang dipublikasikan oleh  US National Library of Medicine National Institutes of Health, bahwa warna bisa mempengaruhi sikap manusia karena adanya preferensi diri dan perbedaan budaya.

Sebelum menuju hal itu, sebaiknya kita mulai dengan pemahaman warna terlebih dahulu.

.

BACA JUGA "PERUSHAAN BISA MATI NAMUN BRANDING TAK AKAN MATI"

Warna adalah sebuah unsur dari sebuah karya seni. Ternyata, warna juga merupkan elemen penting dalam sebuah brand. Kok bisa? Menurut sebuah studi yang dipublikasikan oleh  US National Library of Medicine National Institutes of Health, bahwa warna bisa mempengaruhi sikap manusia karena ada prederensi diri dan perbedaan budaya.
Sebelum menuju hal itu, sebaiknya kita mulai dengan pemahaman warna terlebih dahulu.
PENGERTIAN WARNA
Pengertian warna sangat beragam, Mnurut Wikipedia Warna adalah spektrum tertentu yang terdapat di dalam suatu cahaya sempurna. Identitas suatu warna ditentukan panjang gelombang cahaya tersebut. Sebagai contoh warna biru memiliki panjang gelombang 460 nanometer. Panjang gelombang warna yang masih bisa ditangkap mata manusia berkisar antara 380-780 nanometer. Sedangkan menurut Aminuddin Warna adala sebuah unsur dari seni rupa yang terbuat dari pigmen atau zat warna.
PSIKOLOGI WARNA 
Penelitian menyebutkan bahwa warna mempengaruhi suatu tindakan manusia dalam segala hal. Karena itu, dalam sebuah Brand sangat penting memilih warna yang tepat sesuai dengan produk yang di jual. Jadi, dalam sebuah branding Psikologi warna ini berfungsi untuk menumbuhkan rasa yang di inginkan kepada calon pembeli.
Nah berikut Paramerah akan membahas psikologi warna yang cocok dengan segala jenis bisnis anda.
A. Kuning
Warna kuning juga membuat brand kita terkesan hangat. Warna ini sangat cocok untuk bisnis anda yang membutuhkan dukungan dari komunitas yang kuat. 
B. Jingga
Warna Jingga ini memeberikan kesan jiwa petualang dan rasa Optimisme yang tinggi. Oleh karenanya, Warna ini sangat cocok untuk brand traveling ataupun brand adventure.
C.  Merah
Warna ini menggambarkan sikap yang kuat, tahan banting segala keadaan. Warna Merah juga memberikan kesan berani dan dominan.  Seperti Utero, Kami Utero memilih warna merah kami ingin dipercaya bahwa kami siap dan berani menghadapai tantangan yang dipercayakan klien kepada kami di segala kegiatan.
D. Biru
Biru merupakan warna yang mempresentasikan kecanggihan dan kecepatan. Banyak sekali brand-brand besar yang berbasis teknologi menggunakan warana ini. 
E. Hijau
Hijau merupakaan warna yang sangat kuat dengan elemen alam. Warna ini melambangkan ramah lingkungan dan memberikan kesan alami. Warna Hijau sangat cocok untuk brand makanan diet atau obat-obatan herbal. Biasnya perusahaan besar menggunakan warna ini karena ingin dikenal sebagai perusahaan yang ramah lingkungan. Di sisi lain warna hijau juga menunjukan kesan rich (kaya) banayak perusahaan investasi juga menggunakan warna ini.
Nah, itu dia berberapa warna yang memiliki persepsi yang berguna untuk mengkomunikasikan brand anda kepada calon pembeli anda.
Semoga bermanfaat ya..

PENGERTIAN WARNA

Pengertian warna sangat beragam, Mnurut Wikipedia Warna adalah spektrum tertentu yang terdapat di dalam suatu cahaya sempurna. Identitas suatu warna ditentukan panjang gelombang cahaya tersebut. Sebagai contoh warna biru memiliki panjang gelombang 460 nanometer. Panjang gelombang warna yang masih bisa ditangkap mata manusia berkisar antara 380-780 nanometer. Sedangkan menurut Aminuddin Warna adala sebuah unsur dari seni rupa yang terbuat dari pigmen atau zat warna.

.

BACA JUGA "LAKUKAN INI BIAR BISNISMU GA GHOSTING"

PSIKOLOGI WARNA 

Penelitian menyebutkan bahwa warna mempengaruhi suatu tindakan manusia dalam segala hal. Karena itu, dalam sebuah Brand sangat penting memilih warna yang tepat sesuai dengan produk yang di jual. Jadi, dalam sebuah branding Psikologi warna ini berfungsi untuk menumbuhkan rasa yang di inginkan kepada calon pembeli.

Nah berikut Paramerah akan membahas psikologi warna yang cocok dengan segala jenis bisnis anda.

A. Kuning

Warna kuning juga membuat brand kita terkesan hangat. Warna ini sangat cocok untuk bisnis anda yang membutuhkan dukungan dari komunitas yang kuat. 

B. Jingga

Warna Jingga ini memeberikan kesan jiwa petualang dan rasa optimisme yang tinggi. Oleh karenanya, Warna ini sangat cocok untuk brand traveling ataupun brand adventure.

C.  Merah

Warna ini menggambarkan sikap yang kuat, tahan banting segala keadaan. Warna Merah juga memberikan kesan berani dan dominan.  Seperti Utero, Utero memilih warna merah karena ingin dipercaya bahwa kami siap dan berani menghadapai tantangan yang dipercayakan klien kepada kami di segala kegiatan.

D. Biru

Biru merupakan warna yang mempresentasikan kecanggihan dan kecepatan. Banyak sekali brand-brand besar yang berbasis teknologi menggunakan warna ini. 

E. Hijau

Hijau merupakan warna yang sangat kuat dengan elemen alam. Warna ini melambangkan ramah lingkungan dan memberikan kesan alami. Warna Hijau sangat cocok untuk brand makanan diet atau obat-obatan herbal. Biasanya perusahaan besar menggunakan warna ini karena ingin dikenal sebagai perusahaan yang ramah lingkungan. Di sisi lain warna hijau juga menunjukan kesan rich (kaya) banyak perusahaan investasi juga menggunakan warna ini.

Nah, itu dia berberapa warna yang memiliki persepsi yang berguna untuk mengkomunikasikan brand anda kepada calon pembeli anda.

Semoga bermanfaat ya..


Untuk anda ingin membangun sebuah value pada sebuah brand Dapat langsung Konsultasikan bersama kami Utero Indonesia atau Dadik Wahyu Chang selaku founder Utero Indonesia

OFFICIAL WEBSITE :

-https://dadikwahyuchang.id/

-http://uterogroup.com/ 

-https://uteroindonesia.com/

ALL INFORMATION

-bit.ly/linktreeuteroindonesia

RUMAH OXYZ

-https://google.co.id/maps

PORTOFOLIO DESAIN

-utero.design


#advertisingmalang #reklamemalang #designermalang #desainermalang #malangkreatif #signagemalang #wayfindingmalang #periklananmalang #neonboxmalang #papannamamalang #billboardmalang #balihomalang #spandukmalang #umbulumbulmalang #promosimalang #desainpromosi #branding #brandingdimalang #jasabrandingmalang #brandingjawatimur #periklanan #periklananterbaikmalang #periklananjawatimu

 

Posted at May 8th, 2021 - 12:17:01
5 latest news
» Utero salah satu advertising terbesar di jawa timur » Pengunjung www.uterogroup.com mencapai (4.667.993) empat juta orang » 18 Strategi Promosi Cerdas » Founder utero advertising, motivator slanker » Omzet akhir tahun mencuat ... See All News »
Desain Adalah Salah Satu Keunggulan Kami data yg kami buat secara inernal penjualan desain dan produk ternyata desain melebihi kapasitas omzet produksi kami. saya menarik kesimpulan bahwa ...